Timnas Inggris Resmi Mencoret Nama Mason Greenwood
Eg8Sport.com – Timnas Inggris Resmi Mencoret Nama Mason Greenwood. Asa Mason Greenwood bermain di Euro 2020 resmi buyar. Ia dicoret dari Timnas Inggris karena mengalami cedera. Pekan lalu, Gareth Southgate mengumumkan 33 nama yang masuk dalam skuat sementara Timnas Inggris. Penyerang muda Manchester United, Mason Greenwood masuk dalam daftar tersebut. Namun Greenwood sendiri belakangan diragukan masuk dalam skuat Final […]
Continue Reading